Berdasarkan data Kementerian Kesehatan RI, 2 dari 10 anak Indonesia (5-12 tahun) memiliki kelebihan berat badan (10,2% gemuk, 9% obesitas). Jawa Barat menjadi salah satu provinsi yang memiliki prevalensi teratas dalam masalah gizi lebih pada anak usia sekolah (21,3%). Kota Bekasi sebagai salah satu kota dengan penduduk yang padat ikut menyumbang kejadian gizi lebih paling […]
Implementasi Program Belia (Bekasi Peduli Anemia) untuk Meningkatkan Kepatuhan Konsumsi Tablet Tambah Darah pada Remaja Putri
STIKes Mitra Keluarga Kembali menorehkan prestasi. Dosen dari Prodi S1 Gizi dan Profesi Ners telah berhasil mendapatkan hibah kompetitif nasional Hibah Pengabdian Masyarakat pemula (PMP) dari Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi melalui Surat Keputusan Nomor 0667/E5/AL.04/2024. Judul kegiatan pengabdian tersebut adalah Implementasi Program Belia (Bekasi Peduli Anemia) untuk Meningkatkan Kepatuhan Konsumsi Tablet Tambah Darah pada Remaja […]
LOWONGAN KERJA DOSEN D4 TLM
LOWONGAN KERJA DOSEN KEPERAWATAN
Perayaan Natal Bersama Civitas Akademika STIKes Mitra Keluarga
Pada hari Jumat, 10 Januari 2025, seluruh Civitas Akademika STIKes Mitra Keluarga merayakan momen penuh sukacita dalam Ibadah Perayaan Natal yang berlangsung dengan khidmat dan hangat. Acara ini dihadiri oleh mahasiswa/i, dosen, serta karyawan STIKes Mitra Keluarga yang bersatu dalam semangat kasih dan persaudaraan. Kegiatan ini diawali dengan ibadah bersama yang dipimpin dengan penuh hikmat, […]
SELAMAT ULANG TAHUN KE-36 MITRA KELUARGA
SEGENAP CIVITAS AKADEMIKA STIKES MITRA KELUARGA MENGUCAPKAN SELAMAT ULANG TAHUN KE-36 MITRA KELUARGA Semoga Mitra Keluarga terus tumbuh dan berkembang sebagai pelayanan kesehatan yang terbaik, penuh inovasi, dan senantiasa memberikan manfaat besar bagi masyarakat. Terima kasih atas dedikasi dan kontribusi luar biasa selama 36 tahun ini dalam menciptakan generasi sehat dan penuh harapan. Bersama, kita […]
STIKes Mitra Keluarga membuka prodi baru Sarjanan Terapan Teknologi Laboratorium Medis
?? KABAR GEMBIRA! ?? ?? STIKes Mitra Keluarga Kini Membuka Program Studi Sarjana Terapan Teknologi Laboratorium Medis ?? Pendaftaran Telah Dibuka! ?? Segera daftarkan dirimu dan jadilah bagian dari generasi profesional di bidang kesehatan! ?? daftar melalui: pmb.stikesmitrakeluarga.ac.id ?? atau Hubungi kami: 0858 1362 5143 raih mimpimu bersama STIKes Mitra Keluarga?? “?????? ???????? ???????????? ?????????????????? […]
Workshop: Deteksi Penyakit Infeksi menggunakan PCR Konvensional Bersama PT Indolab Utama
Program Studi D3 Teknologi Laboratorium Medis (TLM) STIKes Mitra Keluarga, bekerja sama dengan PT Indolab Utama, menyelenggarakan workshop bertajuk “Deteksi Penyakit Infeksi Menggunakan PCR Konvensional” yang akan berlangsung pada tanggal 23 Desember 2024. Workshop ini menghadirkan narasumber utama, Bapak Sachriel Alfarel, seorang Junior Field Application Specialist dari PT Indolab Utama, yang memiliki pengalaman dan keahlian […]
Penghargaan Peringkat Kluster Madya untuk STIKes Mitra Keluarga di Tahun 2024
STIKes Mitra Keluarga telah mencapai tonggak pencapaian yang membanggakan dengan memperoleh peringkat Kluster Madya di tahun 2024. Penghargaan ini diberikan sebagai pengakuan atas kontribusi luar biasa institusi dalam bidang penelitian, pengabdian kepada masyarakat, dan publikasi ilmiah. Peringkat Kluster Madya menunjukkan bahwa STIKes Mitra Keluarga tidak hanya aktif dalam menghasilkan penelitian berkualitas, tetapi juga berperan penting […]
DISKUSI INTERAKTIF MENGENAI SKEMA PENDANAAN HIBAH DI BRIN DAN KIAT UNTUK MENDAPATKANNYA
Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) adalah lembaga pemerintah Indonesia yang bertanggung jawab dalam menyelenggarakan riset, pengembangan, serta inovasi di tingkat nasional. BRIN dibentuk sebagai wujud komitmen pemerintah untuk memperkuat ekosistem riset dan inovasi guna mendukung pembangunan bangsa yang berkelanjutan dan berbasis ilmu pengetahuan. BRIN menyediakan berbagai skema pendanaan hibah yang dirancang untuk mendukung kegiatan […]

